Breaking News

Thursday, December 18, 2014

Cara Mencerahkan Kulit dengan Kojiesan

Sore sobat, sore kali ini saya akan berbagi tips trik Cara Mencerahkan Kulit dengan Kojiesan, mungkin ada yang belum tahu apa sih Kojiesan itu? nah Artikel ini adalah uraian yang pas sekali mengulas beberapa isu tentang Cara Mencerahkan Kulit dengan Kojiesan. Jika sobat cermat membaca artikel ini maka sobat akan paham bagaimana Cara Mencerahkan Kulit dengan Kojiesan.

Cara Mencerahkan Kulit dengan Kojiesan

Kojiesan produk perawatan kulit pertama dan satu-satunya yang hadir di Indonesia dengan kandungan Kojic Acid & 100% VCO yang berfungsi untuk mencerahkan kulit dan mengembalikan ke warna aslinya.


Sebelum kita membahas Cara Mencerahkan Kulit dengan Kojiesan sobat mesti tau apa itu Kojic Acid dari Kojiesan.

Apa itu Kojic Acid?

Kojic acid atau yang dikenal dengan asam kojic memiliki nama kimia 5-hydroxy-2-hydroxymethyl-4-pyrone.

Kandungan ini pertama kali ditemukan pada tahun 1990 di Jepang secara tidak sengaja pada proses fermentasi beras. Dalam perkembangannya, kandungan ini cocok untuk perawatan kecantikan kulit karena berkhasiat untuk mencerahkan dan mengembalikan warna asli kulit.

Pada dasarnya, kojic acid telah lama digunakan secara tradisional sebagai pemutih kulit di Jepang namun kemudian zat ini sempat terpinggirkan pada saat hidroquinone ditemukan. Namun, kojic acid kembali sering digunakan karena ternyata hidroquinone memiliki banyak efek samping yang merugikan pada kulit. Tidak banyak produk kecantikan dengan basis pemakaian keseharian yang memakai bahan alami seperti Kojic Acid.
Kojiesan di Indonesia

Kojiesan menjadi salah satu solusi alami bagi wanita yang ingin tampil dengan kulit cerah dan bersinar. Produk Kojiesan telah dipercayai oleh jutaan wanita di Asia, kini hadir di Indonesia dibawah payung PT UICCP Indonesia sebagai distributor tunggal. Kojiesan merupakan produk yang dipakai dalam keseharian (daily used) dan yang pertama sekaligus satu-satunya yang mengandung bahan alami yaitu Kojic Acid dan 100% Virgin Coconut Oil (VCO) sebagai bahan utamanya.

Sabun Kojiesan dapat dipakai di tubuh maupun di wajah, kandungan Kojic Acid-nya membantu meringankan bintik-bintik gelap karena jerawat, bintik-bintik karena penuaan, dan membantu mengembalikan warna kulit yang rusak dikarenakan oleh sinar matahari.


Berikut adalah list produk Kojiesan yang saat ini tersedia:
  1. Kojiesan Classic
  2. Kojiesan Skin Lightening Soap
  3. Kojiesan Face Lightening Cream
  4. Kojiesan Body Lightening Lotion
  5. Kojiesan Dream White
  6. Kojiesan Anti-Aging Soap
  7. Kojiesan Face Cream-Moisturizer



Rangkaian perawatan kecantikan Kojiesan diatas kini tersedia di pasar-pasar modern seperti, Hero Supermarket, Lion Superindo, Giant Extra, Dan-Dan, Grand Swalayan, Naga Swalayan, Guardian, Alfa Midi, Diamond, Ranch Market, Farmers Market dan Lotte Mart.

Sabun Kojie San asli dan original memiliki kandungan-kandungan yang memiliki peranan penting dalam mencerahkan kulit wajah, seperti:
  1. Kojic acid yang membantu proses regenerasi kulit dan anti oksidan
  2. VCO
  3. Sweet orange
  4. Glycerine
  5. Vegetable extracts
  6. Vitamin C


Semua kandungan yang terdapat pada sabun Kojie San memiliki manfaat yang sangat penting untuk membuat kulit menjadi jauh lebih sehat dan cerah.

Manfaat dan kelebihan sabun Kojie San antara lain :

  1. Dapat membuat kulit lebih cerah, putih dan bersinar
  2. Membantu mengangkat sel-sel kulit mati pada kulit
  3. Membantu menghilangkan jerawat
  4. Membuat kulit lebih sehat, dan noda hitam pun tersamarkan secara perlahan
  5. Memiliki aroma yang sangat menyegarkan
  6. Dapat digunakan pada bagian wajah dan juga tubuh
 Sumber: www.kojiesan.co.id

Cara menggunakan sabun Kojie San:


nah sobat sekarang kita mulai Tips Cara Mencerahkan Kulit dengan Kojiesan, Untuk cara menggunakan sabun Kojie San sangatlah mudah,
Sobat bisa menggunakan sabun pencerah kulit ini ketika mandi pada pagi maupun sore hari.

Pertama Gosok Sabun Kojie San hingga berbusa dan usapkan pada seluruh wajah atau tubuh, usap perlahan dan diamkan hingga kurang lebih 2 - 5 menit agar kandungan yang terdapat pada sabun Kojie San meresap. Setelah kandungan sabun meresap, bilas dengan air bersih hingga tak ada sisa sabun pada kulit wajah atau tubuh Sobat .

dan sobat jangan teralalu berlebihan menggunakan sabun ini, karena kulit tetap membutuhkan melanin untuk perlindungan dari efek sinar matahari. Gunakan pelembab untuk menetralisir efek kering yang ditimbulkan oleh penggunaan sabun Kojie San. Apabila timbul bentol merah atau jerawat, Sobat tidak perlu khawatir dan tetap lanjutkan penggunaan sabun ini karena itu tandanya kulit Sobat belum terbiasa. Lama kelamaan bentol merah atau jerawat akan hilang dengan sendirinya dan jaga kulit agar tidak terkenal sinar matahari langsung.

Bagaimana? mudah bukan Cara Mencerahkan Kulit dengan Kojiesan, jagalah selalu kesehatan kulit sobat. karena kulit yang sehat bertanda hidup yang sehat pula. be Healty and We Dare to your SHINE!



Itulah informasi terbaru mengenai Cara Mencerahkan Kulit dengan Kojiesan yang dapat saya informasikan buat sobat semuanya dimanapun berada, mudah-mudahan dapat bermanfaat dan tetap selalu nantikan update berita terbaru setiap harinya.

Ditulis Oleh : Unknown ~ Al Blog - Blog Tutorial

Al-Blog Sobat sedang membaca artikel tentang Cara Mencerahkan Kulit dengan Kojiesan. Oleh Admin, Sobat diperbolehkan mengcopy paste atau menyebar-luaskan artikel ini, namun jangan lupa untuk meletakkan link dibawah ini sebagai sumbernya

:: Get this widget ! ::

Comments
0 Comments

No comments:

Copy@right 2014 | Al blog | Gundam Army | Komikus Kampus